Bumiku Hijau Bumiku Indah

Bumi, planet yang ditinggali milyaran manusia ini memiliki sebuah hari di mana semua orang memperingati dan menyebutnya sebagai Earth Day. Di era globalisasi yang serba digital ini Peringatan Hari Bumi atau Earth Day menjadi pengingat bagi manusia agar menjaga bumi yang ditempati. oleh karena itu SDN Lempuyangan 1 mengajak generasi generasi penerus bangsa ini untuk mencintai bumi kita sejak dini dengan cara mengajarkan menanam bibit pohon dan aksi hijau sejak dini!
Seperti kita tahu, bahwa bumi merupakan planet pusat kehidupan manusia, satu-satunya planet yang bisa ditinggali oleh manusia saat ini. Memperingati Hari Bumi juga merupakan simbol gerakan untuk meningkatkan kesadaran untuk menjaga dan merawat bumi. Yuk, manfaatkan momen spesial Earth Day ini untuk lebih mencintai bumi, tempat yang kita tinggali!
Share This Post To :
Kembali ke Atas
Artikel Lainnya :
- Pentingnya Motivasi Belajar bagi Kaum Pelajar di Era Digital
- Tanpa Sampah Mari Ciptakan Ruang Tengah
- Tujuan & Manfaat Website bagi Sekolah
Kembali ke Atas